Wakil Bupati H Bahsanuddin Hadiri Musda PKS Tahun 2025

- Wartawan

Rabu, 10 September 2025 - 04:51 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikbanua.com, BATULICIN – Partai Keadilan Sejahtera (PKS) Kabupaten Tanah Bumbu menggelar Musyawarah Daerah bertempat di Hotel Medina Kecamatan Kusan Hilir, Minggu (7/09/2025).

Hadir dalam kesempatan tersebut Wakil Bupati Tanah Bumbu H Bahsanuddin beserta sejumlah peninggalan partai PKS Tanbu

Dalam sambutannya H Bahsanuddin menekankan sinergisitas partai politik sebagai mitra pemerintah daerah menjadi sangat penting dalam mewujudkan visi misi pemerintah daerah.

Baca Juga :  Wakil Bupati Tanbu Serahkan Piagam TISKA Kepada Kontingen Kwrcan Tanbu

Dia juga menegaskan  komitmennya untuk selalu mendukung pemerintah daerah dan meminta maaf kepada semua yang hadir atas ketidak hadiran Bupati.

“Mohon maaf bupati tidak bisa berhadir pada hari ini karena banyaknya tugas yang harus diselesaikan, namun beliau titip salam hangat kepada Kader PKS dan semua yang berhadir,” ungkapnya.

Baca Juga :  TMMD Ke-126 TNI Beraksi Percepat Pembangunan Infrastruktur Desa

Nampak hadir juga Wakil Sekretaris Umum DPW PKS Kalsel, pengurus PKS Polres, Panwas dan sejumlah perwakilan pimpinan partai.

Berita Terkait

Bupati Andi Rudi Latif Launching SPPG di SMPN 1 Simpang Empat
Bupati Andi Rudi Latif Lantik 21 Pejabat di Lingkup Pemkab Tanbu
DPRD Tanbu Tinjau Pelaksanaan Jembatan Batulicin-Kotabaru
DPRD Tanbu Tinjau Progres Jembatan Batulicin -Kotabaru
Bupati Tanbu Bersama Pangdam XXII Resmikan Mushola Al-Istiqomah
Sambut Tahun Baru 2026, Bupati Andi Rudi Latif Gelar Doa Bersama
Pemkab Tanbu Peringati Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW
Bupati Tanah Bumbu Lepas Jalan Santai Batfest 2025
Berita ini 8 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 16 Januari 2026 - 11:46 WITA

Bupati Andi Rudi Latif Launching SPPG di SMPN 1 Simpang Empat

Kamis, 8 Januari 2026 - 05:41 WITA

Bupati Andi Rudi Latif Lantik 21 Pejabat di Lingkup Pemkab Tanbu

Kamis, 8 Januari 2026 - 04:43 WITA

DPRD Tanbu Tinjau Pelaksanaan Jembatan Batulicin-Kotabaru

Kamis, 8 Januari 2026 - 04:28 WITA

DPRD Tanbu Tinjau Progres Jembatan Batulicin -Kotabaru

Jumat, 2 Januari 2026 - 06:18 WITA

Sambut Tahun Baru 2026, Bupati Andi Rudi Latif Gelar Doa Bersama

Selasa, 30 Desember 2025 - 02:33 WITA

Pemkab Tanbu Peringati Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW

Selasa, 30 Desember 2025 - 02:02 WITA

Bupati Tanah Bumbu Lepas Jalan Santai Batfest 2025

Minggu, 28 Desember 2025 - 08:04 WITA

Diikuti 30 Ribu Peserta, H Isam Berikan 200 Paket Umroh Gratis Bagi Yang Beruntung

Berita Terbaru

Advetorial

Bupati Andi Rudi Latif Launching SPPG di SMPN 1 Simpang Empat

Jumat, 16 Jan 2026 - 11:46 WITA

Advetorial

Bupati Andi Rudi Latif Lantik 21 Pejabat di Lingkup Pemkab Tanbu

Kamis, 8 Jan 2026 - 05:41 WITA

Advetorial

DPRD Tanbu Tinjau Pelaksanaan Jembatan Batulicin-Kotabaru

Kamis, 8 Jan 2026 - 04:43 WITA

Advetorial

DPRD Tanbu Tinjau Progres Jembatan Batulicin -Kotabaru

Kamis, 8 Jan 2026 - 04:28 WITA