Jelang Idul Adha 1445 H, DKPP Tanbu Periksa Kesehatan Hewan Kurban

- Wartawan

Kamis, 30 Mei 2024 - 08:53 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikbanua.com, BATULICIN, Menjelang perayaan hari raya Idul Adha 1445 Hijriah/2024 Mesehi. Dinas Ketahanan Pangan dan Pertanian (DKPP) Kabupaten Tanah Bumbu (Tanbu) Kalsel, melaksanakan pemeriksaan dan pendataan terhadap kesehatan hewan kurban, Rabu, (29/5/2024).

Pemeriksaan guna mendeteksi antemortem dan postmortem hewan layak kurban di tempat penampungan penjual hewan kurban di samping Jalan Poros Batulicin, Tanbu.

Kepala Dinas Ketahan Pangan dan Pertanian Tanbu, Hairuddin melalui
Kabid Peternakan dan Kesehatan Hewan, Andre Juniar Tenggara mengatakan, bahwa dalam pemeriksaan 48 ekor sapi dan 10 ekor kambing. Ada 6 sapi dan 2 kambing yang tidak layak dijadikan hewan kurban 2024.

Baca Juga :  Meski Tidak Jadi Calon Gubernur, Zairullah Komitmen Sejahterakan Anak Yatim

Ia menjelaskan, 6 ekor sapi dan 2 ekor kambing yang tidak layak kurban itu, lantaran umur ternak belum mencapai usia 2 tahun untuk sapi dan kambing minimal 1 tahun.

“Namun hewan-hewan yang diketemukan tidak layak sebagai hewan kurban bisa saja layak dipotong untuk keperluan lain. Asal sehat.,” terangnya

Baca Juga :  Tinjau Lokasi TMMD Ke 120, Dandim Pastikan Pekerjaan Sudah 90 Persen

Menurut Andre, ada 42 ekor sapi hewan kurban yang layak kurban kita pasangi kartu layak kurban, sedangkan 8 ekor kambing yang kita berikan kartu layak kurban.

“Jadi kita menghimbau kepada penjual sapi dan kambing agar bisa merekomendasikan sapi dan kambing yang kita beri kartu layak kurban,”pungkas Andre Juniar.

Berita Terkait

AKSI Jumat Bersih, Langkah Nyata Bupati Andi Rudi Latif Wujudkan Lingkungan Sehat di Tanah Bumbu
215 Mobil Hias Bernuansa Islami Semarakkan Pawai Ta’ruf MTQ Nasional ke-IV Tingkat Kecamatan Kusan Tengah
Musrenbang RKPD 2026, Bupati Andi Rudi Latif Paparkan Tujuh Fokus Prioritas Pembangunan Daerah
Pemkab Tanah Bumbu Apresiasi Kontribusi Nyata RS Marina Permata Pada Layanan Kesehatan Masyarakat
Bupati Tanah Bumbu Andi Rudi Latif Instruksikan BPBD Tingkatkan Kesiapsiagaan Hadapi Cuaca Ekstrem
Pertemuan yang Mengharukan Bu Guru Sawiah dan Momen Berkesan Bersama Bupati Tanah Bumbu
Pemkab Tanah Bumbu Perkuat Komitmen Perlindungan Tenaga Kerja Melalui Sinergi dengan BPJS Ketenagakerjaan
Perbaikan Kantor Bupati, Bang Arul Pimpin Rapat Koordinasi Camat di Ruang Terbuka
Berita ini 19 kali dibaca

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 03:28 WITA

AKSI Jumat Bersih, Langkah Nyata Bupati Andi Rudi Latif Wujudkan Lingkungan Sehat di Tanah Bumbu

Jumat, 18 April 2025 - 03:21 WITA

215 Mobil Hias Bernuansa Islami Semarakkan Pawai Ta’ruf MTQ Nasional ke-IV Tingkat Kecamatan Kusan Tengah

Rabu, 16 April 2025 - 15:26 WITA

Musrenbang RKPD 2026, Bupati Andi Rudi Latif Paparkan Tujuh Fokus Prioritas Pembangunan Daerah

Rabu, 16 April 2025 - 15:22 WITA

Pemkab Tanah Bumbu Apresiasi Kontribusi Nyata RS Marina Permata Pada Layanan Kesehatan Masyarakat

Rabu, 16 April 2025 - 00:23 WITA

Pertemuan yang Mengharukan Bu Guru Sawiah dan Momen Berkesan Bersama Bupati Tanah Bumbu

Rabu, 16 April 2025 - 00:04 WITA

Pemkab Tanah Bumbu Perkuat Komitmen Perlindungan Tenaga Kerja Melalui Sinergi dengan BPJS Ketenagakerjaan

Selasa, 15 April 2025 - 05:30 WITA

Perbaikan Kantor Bupati, Bang Arul Pimpin Rapat Koordinasi Camat di Ruang Terbuka

Selasa, 15 April 2025 - 05:17 WITA

Empat Desa di Tanbu Akan Gelar Pilkades Antar Waktu

Berita Terbaru