DPRD Tanbu Gelar Pengusulan Pengangkatan Unsur Pimpinan DPRD

- Wartawan

Sabtu, 21 September 2024 - 13:03 WITA

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Detikbanua.com, BATULICIN – Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Tanah Bumbu belum lama tadi melaksanakan rapat untuk mengusulkan peresmian pengangkatan pimpinan DPRD untuk masa jabatan 2024-2029.

Dimomen kali ini, rapat paripurna masih dipimpin oleh Wakil Ketua Sementara, H Hasanuddin, S.Ag, pada Jumat (20/9/2024).

Baca Juga :  Pasca Himbauan Bupati Tentang Keamanan Pantai, Ratusan Warga Serbu Pantai Untuk Berenang

Rapat ini dihadiri seluruh anggota DPRD, Sekretaris DPRD Mahriyadi Noor, dan beberapa pejabat serta staf DPRD.

Sekwan Mahriyadi, membacakan surat usulan peresmian yang menetapkan pimpinan dan dua orang wakil ketua.

Yang mana pada usulan ini, Andrean Atma Maulani, S.H. (PDIP) sebagai Ketua DPRD. Sementara, Wakil Ketua 1 yaitu H. Hasanuddin, S.Ag. (PKB) dan Wakil Ketua 2 yaitu H. Sya’bani Rasul, S.E., M.H. (Gerindra).

Baca Juga :  Pecahkan Masalah Bersama, Inspektur Se-Kalsel Berkumpul di Tanah Bumbu

Diharapkan pimpinan baru dapat menjalankan tugas dengan integritas dan tanggung jawab demi kesejahteraan masyarakat di Tanah Bumbu kedepannya.

Berita Terkait

Peringatan Hari Pahlawan, Zairullah : Teladani Pahlawanmu, Cintai Negerimu
Pemkab Tanah Bumbu Dukung Program Cetak Sawah Kementerian Pertanian
Tim RPKPP Kembangkan Desa Wisata Mangrove di Kecamatan Angsana
MTQ Tingkat Kabupaten Tanah Bumbu ke XX Sukses Digelar
Dinas PUPR Tanbu Gelar Materi Teknis dan Renperkada RDTL Tahun 2024
Dinsos Tanbu Gelar Bimtek Pekerja Sosial Msyarakat
Bupati Tanbu Buka Sosialisasi Penyusunan LPPD Tahun 2024
Bupati Zairullah Buka Bimtek Penyusunan Renstra di Yogyakarta
Berita ini 1 kali dibaca

Berita Terkait

Senin, 11 November 2024 - 03:42 WITA

Peringatan Hari Pahlawan, Zairullah : Teladani Pahlawanmu, Cintai Negerimu

Senin, 4 November 2024 - 12:10 WITA

Pemkab Tanah Bumbu Dukung Program Cetak Sawah Kementerian Pertanian

Kamis, 31 Oktober 2024 - 03:00 WITA

Tim RPKPP Kembangkan Desa Wisata Mangrove di Kecamatan Angsana

Kamis, 31 Oktober 2024 - 02:54 WITA

MTQ Tingkat Kabupaten Tanah Bumbu ke XX Sukses Digelar

Rabu, 30 Oktober 2024 - 02:36 WITA

Dinsos Tanbu Gelar Bimtek Pekerja Sosial Msyarakat

Rabu, 30 Oktober 2024 - 02:31 WITA

Bupati Tanbu Buka Sosialisasi Penyusunan LPPD Tahun 2024

Selasa, 29 Oktober 2024 - 02:09 WITA

Bupati Zairullah Buka Bimtek Penyusunan Renstra di Yogyakarta

Selasa, 22 Oktober 2024 - 01:58 WITA

Pasca Himbauan Bupati Tentang Keamanan Pantai, Ratusan Warga Serbu Pantai Untuk Berenang

Berita Terbaru

Advetorial

DPRD Tanbu Setujui 12 Raperda Dari 13 Usulan

Minggu, 10 Nov 2024 - 16:01 WITA

Advetorial

Tim RPKPP Kembangkan Desa Wisata Mangrove di Kecamatan Angsana

Kamis, 31 Okt 2024 - 03:00 WITA

Advetorial

MTQ Tingkat Kabupaten Tanah Bumbu ke XX Sukses Digelar

Kamis, 31 Okt 2024 - 02:54 WITA